RagamRiau-Hasil survey populasi kantong Gajah sumatera yang dilakukan Balai Besar KSDA Riau bersama mitra pada tahun 2018 menunjukan bahwa masih terdapat populasi Gajah sebanyak 1 ekor di kantong Gajah Rokan Hilir. Berdasarkan hasil identifikasi, 1 (satu) ekor Gajah berjenis kelamin betina memiliki bobot lebih dari 4 ton dan diperkirakan berumur …
Baca Selengkapnya