Senin , 2 Desember 2024
Home » Tag Archives: Pekanbaru

Tag Archives: Pekanbaru

KMU Expo UMRI Resmi Dibuka, 48 Produk Usaha Mahasiswa Diperkenalkan

Ragamriau.com — Tim Pengembangan Prestasi Mahasiswa (TPPM) Universitas Muhammadiyah Riau (Umri) menggelar Kewirausahaan Mahasiswa Umri (KMU) Expo dengan mengusung tema ‘Inovasi dan Kreativitas dalam Kewirausahaan Membangun Bisnis Berkelanjutan’, Rabu (31/07/2024). Kegiatan ini yang berpusat di halaman Kampus Utama Umri Jalan Tuanku Tambusai ini digelar hingga Jumat (2/8/2024). Kegiatan ini dibuka …

Baca Selengkapnya

Dishub dan Polisi Bakal Tindak Tegas Truk Bertonase Besar yang Masuk Kota Pekanbaru

Ragam Riau-Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru bersama dengan pihak kepolisian kembali tegaskan tidak ada toleransi bagi truk bertonase berat masuk dalam kota Pekanbaru. Jika ditemukan akan langsung ditindak tegas berupa penilangan maupun penahan terhadap truk sesuai aturan. Informasi tersebut disampaikan Kabid Angkutan Dishub Pekanbaru, Khairunnas, Kamis (28/9/2023) jika penegasan itu …

Baca Selengkapnya

Puluhan Ribu Warga Pekanbaru Alami Kemiskinan Ekstrim

Ragam Riau –Pemerintah Kota (Pemkot) Pekanbaru terus berupaya mengentaskan kemiskinan ekstrem. Sebab berdasarkan data jumlah kemiskinan ekstrem di ibukota Provinsi Riau itu mencapai 3.500 jiwa. Kemiskinan ekstrem sendiri merupakan kondisi ketidakmampuan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan dasar, yaitu makanan, air bersih, sanitasi layak, kesehatan, tempat tinggal, pendidikan dan akses informasi terhadap …

Baca Selengkapnya

Progres Penyaluran BBK Pemprov Riau untuk 1.591 Desa Capai 98,6 Persen

Ragam Riau-Penyaluran Bantuan Keuangan Khusus (BKK) Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau untuk 1.591 desa di 10 kabupaten mencapai 98,6 persen. Pada tahun 2022 Pemprov Riau telah mengalokasikan anggaran sebesar Rp238,6 miliar lebih. Dari jumlah tersebut, maka 1.563 desa telah menerima bantuan tersebut. “Progres penyaluran BBK Pemprov Riau tahun ini sudah 98,6 …

Baca Selengkapnya

Ada Warga Negara Thailand Jadi Mahasiswa Fakultas Ekonomi Bisnis Unilak

Ragam Riau-Universitas Lancang Kuning Pekanbaru (Unilak) menggelar Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB) tahun ajaran 2022-2023 yang berlangsung di lapangan sepak bola. Rabu/28-09/2022. Kegiatan PKKMB berlangsung selama empat hari dari tanggal 28 September-1 Oktober 2022. Diikuti sebanyak 2500 mahasiswa baru. PKKMB merupakan kegiatan penting yang harus diikuti yang bertujuan untuk …

Baca Selengkapnya

Siswi MAN 2 Pekanbaru Raih 5 Medali Emas Di OSPAN 2022

Ragam Riau-Siswi MAN 2 Pekanbaru Qanita Ulya berhasil raih 5 medali emas pada Olimpiade Siswa Prestasi Akademik Nasional (OSPAN) 2022 berskala nasional yang digelar secara daring atau online, Minggu (18/9) lalu. OSPAN 2022 yang di taja oleh Yayasan Prestasi Indonesia (YAPSERINDO) ini terdaftar di Kementerian No AHU : AHU-0010055.AH.01.04 Tahun …

Baca Selengkapnya

Kampung Pancasila Kel Sialang Sakti Pekanbaru Diresmikan

Ragam Riau-Kampung Pancasila di Kota Pekanbaru kembali bertambah. Kali ini, lokasinya di Jalan Sumatera, Kelurahan Sialang Sakti, Kecamatan Tenayan Raya, Pekanbaru, Riau. Kampung tersebut dinobatkan menjadi Guyub Rukun Kampung Pancasila. Merupakan progam langsung dari Markas Besar Tentara Nasional Indonesia melalui Korem 031/Wira Bima. Saat datang ke lokasi, terlihat lingkungan kampung …

Baca Selengkapnya

Kunker ke Riau, Stafsus Menkumham RI Semangati Warga Binaan

Ragam Riau-Staf Khusus (Stafsus) Menkumham Bidang Transformasi Digital, Fajar B.S. Lase melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Riau. Selain mengunjungi Kantor Imigrasi Selatpanjang pria yang akrab disapa Falas ini juga mengunjungi Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) kelas IIB Selatpanjang, Selasa (13/9/2022). Kunjungan tersebut untuk melihat kondisi dan memberikan penguatan bagi seluruh jajaran di …

Baca Selengkapnya

Unilak Gelar Workshop Dasar Panduan Implementasi MBKM

Ragam Riau-Universitas Lancang Kuning (Unilak) menggelar workshop penyusunan dasar hukum tata kelola dan panduan implementasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM), Rabu (14/09/2022) di Pekanbaru. Workshop yang digelar di kampus Unilak itu mengadirkan narasumber Dekan Fakultas Hukum UII Prof Dr Budi Agus Riswandi, Dr Soni Trison dari IPB University, dan  T Kespandiar, ST.MM dari …

Baca Selengkapnya

Tol Laut Menuju Kemandirian dan Kedaulatan Negara

Ragam Riau-Indonesia merupakan negara kepulauan. Dalam upaya untuk mendorong bangkitnya perekonomian nasional tentunya memerlukan transportasi laut yang kuat. Pembangunan infrastruktur pelabuhan dan berbagai sarana yang diandalkan di antaranya, armada kapal dan sarana bongkar muat yang memadai untuk menopang geliat dari pembangunan ekonomi antar daerah. Hal ini disampaikan Rektor Universitas Riau …

Baca Selengkapnya