Jumat , 19 April 2024
Home » Tag Archives: Unilak (page 3)

Tag Archives: Unilak

10 Finalis Lomba Karya Tulis PHR Goes To Campus Ikuti Field Trip ke WK Rokan

Ragam Riau-Sepuluh mahasiswa finalis lomba karya tulis ajang “PHR Goes To Campus” mengikuti kegiatan kunjungan lapangan (Field Trip) ke Wilayah Kerja Rokan. Para mahasiswa tersebut diajak melihat langsung beberapa fasilitas penunjang ekplorasi minyak PT Pertamina Hulu Rokan. “Ini masih dalam rangkaian kegiatan ” PHR Goes To Campus” yang berlangsung tujuh …

Baca Selengkapnya

Rektor Unilak Dr Junaidi Buka Workshop Pengembangan Sistem Informasi MBKM

Ragam Riau-Universitas Lancang Kuning Pekanbaru mengadakan Workshop Pengembangan Sistem Informasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Universitas Lancang Kuning, Kamis, 08/09/2022. Workshop diadakan dalam rangka untuk melakukan percepatan, penguatan implementasi MBKM di Unilak khususnya bidang sistem informasi. Sebagai narasumber yaitu Dr. Tien Fabrianti Kusumasari, S.T., M.T. Wakil Dekan I Fakultas Ilmu …

Baca Selengkapnya

Dosen Unilak Raih Wisudawan Terbaik S3 Fisip Untag Surabaya

Ragam Riau-Dosen Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Lancang Kuning Trio Saputra menjadi lulusan terbaik pada Program Studi Doktoral Ilmu Administrasi Pascasarjana Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya (Untag). Hal ini diketahui setelah kampus yang berada di provinisi Jawa Timur melaksanakan wisuda ke 125 secara luring, yang dipimpin oleh Rektor Prof Dr Mulyanto …

Baca Selengkapnya

Gubri dan Anggota DPR RI Ir Effendi Sianipar Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Rusun Unilak

Ragam Riau-Gubernur Riau Drs. Syamsuar M.Si meresmikan dimulainya pembangunan gedung Rumah Susun( Rusun) bagi mahasiswa Universitas Lancang Kuning Pekanbaru. Pembangunan ditandai dengan peletakan batu pertama oleh orang nomor satu di Riau ini. Selain Gubernur, Ketua Yayasan Pendidikan Raja Ali Haji Prof Dr Irwan Effendi, Anggota DPR RI dapil Riau I …

Baca Selengkapnya

WD 3 Fadiksi Dikukuhkan Sebagai Sekretaris SATGAS PANTAS RIAU oleh GUBRI

Pekanbaru-Ragam Riau: Pemerintah Provinsi Riau terus berkomitmen untuk memajukan Pendidikan di Bumi Lancang Kuning Provinsi Riau salah satunya dengan menekan angka anak putus sekolah. Upaya tersebut dilakukan salah satunya membentuk Satuan Tugas Pengentasan Anak Tidak Sekolah (Satgas PANTAS) Provinsi Riau. Hari ini, Kamis (1/9/2022) Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar secara resmi …

Baca Selengkapnya

FH Unilak dan FH UII Jalin Kerjasama Dukung Program Pemerintah Kampus Merdeka

Pekanbaru-Ragam Riau:Fakultas Hukum Universitas Lancang Kuning Pekanbaru melakukan kunjungan kerjasama ke Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia Yogyakarta. Kerjasama dilakukan dalam rangka mendukung program pemerintah dalam Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Rabu, 31/08/2022. Penandatanganan kerjasama dilakukan oleh Dekan Fakulas Hukum Unilak Dr Fahmi SH MH dengan Dekan Fakultas Hukum UII Prof. …

Baca Selengkapnya

Dosen Fahutan Unilak Pengabdian di SMA Islam An Naas Pekanbaru, Berikan Bibit Pohon Penghijau

Ragam Riau–Dosen Fakultas Kehutanan Universitas Lancang Kuning Pekanbaru, melaksanakan Tri Darma Perguruan Tinggi yakni pengabdian di SMA Islam An Naas. Kegiatan yang dilakukan merupakan kepedulian dosen Fahutan dalam bidang pendidikan khususnya untuk sekolah. Dosen yang melakukan pengabdian yaitu Enny Insusanty S.Hut, M.Si, M. Ikhwan, S.Hut, M.Si, Ika Lestari  S.Hut, M.Si.  …

Baca Selengkapnya

Sedang Tren Metaverse di Indonesia, Dosen Unilak Pengabdian Dengan Tajuk Metaverse Di SMKN 2 Pinggir

Ragam Riau—Saat ini perkembangan dunia teknologi informasi sangat pesat dari waktu ke waktu terutama di Indonesia. Menjadi salah satu pasar teknologi informasi bagi perusahaan besar di dunia, menjadikan Indonesia selalu mendapat update perkembangan cukup pesat. Utamanya perkembangan dunia virtual atau yang lebih tren METAVERSE, memberikan sensasi berbeda dalam penerapannya dalam …

Baca Selengkapnya

Kolaborasi Fekon Unilak IWAPI Riau Bantu UMKM Beri Pelatihan Tentang Standar Laporan Keuangan

Ragam Riau—Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Lancang Kuning Pekanbaru (Fekon Unilak) berkolaborasi bersama Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia Provinsi Riau (IWAPI). Kolaborasi dilakukan dengan memberikan pelatihan kepada pelaku UMKM di Riau berupa Penerapan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil, dan Menengah (SAK EMKM) bagi laporan keuangan anggota Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia. Kegiatan …

Baca Selengkapnya

Digelar Secara Daring, Dosen Fekon Unilak Beri Pelatihan Keuangan UMKM Rumbai

Ragam Riau—Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Lancang Kuning Pekanbaru memiliki kepedulian dengan pelaku usaha mikro kecil menengah, kepedulian dilakukan dalam bentuk sosialisasi dan pelatihan pembukuan sederhana bagi pengusaha UMKM di kecamatan Rumbai, yang dilakukan beberapa 18 juni lalu, secara daring. Kegiatan yang dilakukan merupakan bagian dari Tri Darma Perguruan Tinggi yaitu …

Baca Selengkapnya