Sabtu , 18 Mei 2024

Terkini

Harga TBS Naik Tipis 31,06 per Kilogram

Ragamriau.com — Kabar positif menghampiri petani kelapa sawit. Ini terlihat dengan harga Tandan Buah Segar (TBS) yang mengalami peningkatan tipis dari harga pekan lalu. Kenaikan harga sebesar Rp31,06/Kg atau mencapai 2,04 persen dari harga pekan lalu. Hal ini disebabkan beberapa faktor, baik internal maupun eksternal. Kepala Seksi (Kasi) Pengolahan dan …

Baca Selengkapnya

Ini Bahaya Minum es teh manis Setelah Makan

Ragamriau.com – Meminum es teh manis setelah makan merupakan suatu yang sangat menyegarkan. Tapi tahu kah anda kalau kebiasaan itu harus segera dihilangkan, karena ini sangat berbahaya bagi kesehatan. “Kandungan fitat (phytate) yang terdapat dalam teh mengganggu penyerapan mineral seperti kalsium dan zat besi. Jadi, tidak dianjurkan minum teh usai …

Baca Selengkapnya

Sandiaga Mengaku Akan terus Melaksanakan Rutinitas Berlari Dipagi Hari

Ragamriau.com – Cawapres Sandiaga Uno mengaku tidak akan meninggalkan rutinitas paginya, yakni lari di pagi hari jika terpilih di Pilpres 17 April 2019 mendatang. Bahkan Ia berencana akan berangkat bekerja menuju kantor Wapres dengan berlari. Hal itu ditegaskan Cawapres dari Capres Prabowo Subianto ini saat mengunjungi Jawa Timur selama dua …

Baca Selengkapnya

Sekdaprov Minta BPH Migas Mengawal Proses Peralihan Pengelolaan Blok Rokan

Ahmad Hijazi Ragamriau.com — Agar tidak terjadi penurunan lifting, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau berharap Badan Pengatur Hulu (BPH) Minyak dan Gas (Migas) bisa mengawal proses peralihan pengelola Blok Rokan dari PT Chevron Pasific Indonesia (CPI) dengan PT Pertamina. “Karena jika terjadi penurunan lifting, akan berdampak langsung terhadap Dana Bagi Hasil …

Baca Selengkapnya

Dukung Pengembangan BUMDes, BNI dan Kemendes Jalin Kerjasama

Ragamriau.com – Untuk mendorong Pembentukan dan pengembangan BUMDES di seluruh Indonesia sehingga seluruh program yang masuk ke desa benar-benar didukung oleh kelembagaan ekonomi yang kuat di desa seperti BUMDES. PT BNI telah bekerjasama dengan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi RI (Kemendesa) yang ditujukan untuk keperluan pembangunan dan pemberdayaan …

Baca Selengkapnya

DAK Kota Pekanbaru Sebesar 267 Miliar

Soffaizal Ragamriau.com — Pemerintah Kota Pekanbaru tahun 2019 ini akan menerima Dana Alokasi Khusus (DAK) sebesar Rp 267 miliar. DAK yang akan diperuntukan untuk kegiatan fisik dan non fisik itu akan tersebar di beberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dilingkungan Pemko Pekanbaru. Dialnsir Cakaplah.com, Plt Kepala BPKAD Kota Pekanbaru, Syoffaizal, Ahad …

Baca Selengkapnya

Business Matching Bagian Upaya Indonesia Menguatkan Kemitraan dengan AS

Ilustrasi Ragamriau.com ā€“ Salah satu upaya Indonesia dalam memperkuat kemitraan dan berkolaborasi dengan Amerika Serikat (AS), serta menyeimbangkan neraca perdagangan kedua negara, diadakannya business matching di kantor Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) di New York, AS, Kamis 17 Januari 2019. Dilansir okezone, sebanyak 12 pelaku usaha Indonesia berpartisipasi dalam business …

Baca Selengkapnya

Gelombang 4 Meter Ancam Pesisir Cilacap, Masyarakat Dihimbau Waspada

(Foto: Okozone) Ragamriau.com — Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meteorologi Cilacap menyatakan kalau gelombang hingga setinggi empat meter mengancam sejumlah pesisir Laut Selatan Jawa mulai Cilacap hingga Yogyakarta. Untuk itu, warga yang tinggal di pesisir area tersebut diminta untuk selalu waspada dan berhati-hati. BMKG Stasiun Meteorologi Cilacap menyampaikan …

Baca Selengkapnya

Truk Pilih Lewat Jalan Arteri, ini Alasannya

Antrean truk kontainer di JICT. Ā©2015 merdeka.com/imam buhori Ragamriau.com — Peneliti dari Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Bhima Yudhistira mengatakan persoalan tarif tersebut membuat tujuan utama pembangunan tol untuk menekan biaya logistik atau logistic cost menjadi tidak tercapai. Dia menyebutkan, tarif tol yang tinggi tidak akan menjadi …

Baca Selengkapnya

Bupati Amril Sebut Pembangunan Jalan Gajah Mada Duri Dimulai Maret

Bupati Amril Mukminin saat berdialog dengan warga Ragamriau.com — Pemerintah Kabupaten Bengkalis tahun ini telah menganggarkan dana sebesar Rp 48,95 Milyar, untuk pembangunan/peningkatan Jalan Gajah Mada di Kecamatan Pinggir. Jumat 18 Januari 2019, Bupati Amril Mukminin didampingi Pelaksana Tugas (Plt) Kadis Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Hadi Prasetyo, berdialog …

Baca Selengkapnya

Berkunjung ke Balai Industri Batik Padang, Pemkab Kuansing Jajaki Kerjasama

(foto: riauterkini.com) Ragamriau.com — Pemerintah Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) melalui Dinas Koperasi Usaha Kecil dan Menengah, Perdagangan dan Perindustian jajaki kerjasama pelatihan membatik ke Balai Industri Kota Padang. Penjajakan ini merupakan upaya Pemerintah daerah, dalam memberikan ilmu membatik kepada pengrajin batik yang ada di Kabupaten Kuansing. Karena Balai Industri Kota …

Baca Selengkapnya